Ada Bangunan Jepang di PIK, Ternyata Wisata Religi

Sedang Trending   by: Kelvin 1 bulan yang lalu

Rifkianto Nugroho - detikTravel

Minggu, 18 Agu 2024 11:11 WIB

Jakarta - PIK 2 semakin lengkap fasilitasnya. Terbaru yang menarik perhatian adalah kawasan bernuansa Jepang kental namun ternyata itu adalah wisata religi.

Pengunjung beraktivitas di Taman Doa Our Lady of Akita, PIK 2, Banten, Kamis (15/8/2024).

Inilah Taman Doa Our Lady of Akita PIK 2. Spot itu adalah tempat wisata religi yang baru diresmikan pada 16 Desember 2023.

Pengunjung beraktivitas di Taman Doa Our Lady of Akita, PIK 2, Banten, Kamis (15/8/2024).

Berkunjung ke sana, traveler seakan dibawa ke suasana Negeri Matahari Terbit. Ada dua bangunan yang memiliki arsitektur khas Jepang di atas l...
Selengkapnya
Sumber Artikel Travel
Author  Kelvin
Artikel Travel