loading...
Bermodus berpura-pura sebagai pegawai perusahaan penyedia layanan wifi, pria di Malang mengambil router net wifi di puluhan kafe dan rumah. Foto/SINDOnews
MALANG - Bermodus berpura-pura sebagai pegawai perusahaan penyedia layanan wifi, pria di Malang mengambil router net wifi di puluhan kafe dan rumah. Tersangka diketahui bernama Gustenvert (29) warga Kota Pasuruan, yang tinggal di Sawojajar, Kota Malang yang telah beraksi pada puluhan rumah dan kafe di Kota Malang.
Kapolsek Lowokwaru, Kompol Anton Widodo mengungkapkan aksi ini terbongkar karena banyaknya keluhan kafe, tempat usaha, hingga rumah pribadi, karena routernya yang diambil oleh oknum pegawai tersebut.
Baca Juga
"Sempat muncul di media sosial, beberapa tempat kafe, yang merasa routernya itu diambil ole...