loading...
Kecelakaan maut terjadi di Jalur Wisata Gunung Bromo, tepatnya di Desa Ngepung, Kecamatan Sukapura, Kabupaten Probolinggo. Foto/Istimewa
PAROBOLINGGO - Kecelakaan maut terjadi di Jalur Wisata Gunung Bromo tepatnya di Desa Ngepung, Kecamatan Sukapura, Kabupaten Probolinggo, Minggu (18/8/2024) pagi. Sebuah minibus Elf mengalami rem blong dan menabrak pengendara sepeda motor.
Akibat kecelakaan tersebut, dua orang meninggal dunia, dan belasan penumpang mengalami luka-luka. Korban tewas adalah Fadil (20), warga Kelurahan Kebonsari WetanKota Probolinggo, yang merupakan penumpang Elf.
Kemudian Ainun Fadila (20), warga Kelurahan Jrebeng Lor, Kecamatan Kedopok, Kota Probolinggo, pengendara sepeda motor. “Keduanya tewas di lokasi kejadian,” kata Kanit Gakkum Satlantas Polres Probolinggo Kota Ipda Aditya Wikrama, Minggu (18/8/2024).
Baca Juga
Hasil olah TKP oleh pihak k...